Suatu jaringan tumbuhan mempunyai ciri: sel mengalami penebalan sekunder dengan lignin, pada saat
Suatu jaringan tumbuhan mempunyai ciri: sel mengalami penebalan sekunder dengan lignin, pada saat dewasa selnya mati, sering ditemukan dalam jaringan pembuluh. Jaringan tersebut dan fungsinya adalah ….
A. xilem, transportasi
B. floem, transportasi
C. kolenkim, penyokong
D. sklerenkim, penyokong
E. parenkim, jaringan pengisi
Pembahasan:
Jaringan sklerenkim merupakan jaringan penguat pada organ tumbuhan yang sudah berhenti melakukan pertumbuhan dan perkembangan.
Ciri-ciri jaringan sklerenkim yaitu sel-selnya memiliki dinding sekunder yang tebal, biasanya mengandung zat lignin, bersifat kenyal, dan tidak mengandung protoplasma karena sel-selnya telah mati.
Jawaban: D
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Suatu jaringan tumbuhan mempunyai ciri: sel mengalami penebalan sekunder dengan lignin, pada saat"