Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Setelah Indonesia merdeka, semakin terbuka kesempatan bagi bangsa Indonesia untuk membuat pesawat

Setelah Indonesia merdeka, semakin terbuka kesempatan bagi bangsa Indonesia untuk membuat pesawat terbang sendiri, mengingat bahwa Indonesia adalah negara kepulauan yang tentu saja memerlukan sarana transportasi udara untuk kelancaran. pemerintahan, pembangunan ekonomi, dan pertahanan keamanan. Sejarah berdirinya industri pesawat terbang di Indonesia berawal pada sebuah bangunan bekas gudang kapuk di ….

   A. Surabaya

   B. Madiun

   C. Kediri

   D. Magetan

   E. Pacitan

Pembahasan:

Sejarah berdirinya industri pesawat di Indonesia berawal pada sebuah bangunan bekas gudang kapuk di Magetan.

Pada tahun 1946, dirakit pesawat terbang pertama dengan bahan-bahan dari Indonesia oleh putra putri Indonesia yang diberi nama NWG-1 yang dibuat oleh Nurtanio Pringgoadisuryo dan Wiweko Supono. NWG-1 berjenis pesawat layang jenis zogling tanpa mesin yang biasa dipakai untuk olahraga terbang. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Setelah Indonesia merdeka, semakin terbuka kesempatan bagi bangsa Indonesia untuk membuat pesawat"