Program tol laut memerlukan kerja sama dengan usaha pelayaran rakyat. Bentuk kerja sama tersebut yaitu
Program tol laut memerlukan kerja sama dengan usaha pelayaran rakyat. Bentuk kerja sama tersebut yaitu ....
A. pembagian sistem trayek antara pelayaran rakyat dan kapal tol laut
B. pengusaha kapal tradisional direkrut menjadi tenaga di pelayaran tol laut
C. pelayaran rakyat membantu distribusi barang dari pelabuhan pengumpan
D. pembatasan jumlah muatan kapal tol laut untuk mendukung pelayaran rakyat
E. pemberian subsidi bagi pelaku pelayaran rakyat dari keuntungan kapal tol laut
Pembahasan:
Pelayaran rakyat dengan kapal tradisional diharapkan mampu mendukung pelayaran tol laut dengan kapal kargo. Kapal kargo hanya dapat bersandar di pelabuhan utama, sedangkan proses pendistribusian barang harus sampai ke pelabuhan pengumpan.
Pelayaran rakyat diharapkan dapat membantu proses pendistribusian barang dari pelabuhan utama menuju pelabuhan pengumpan. Kapal tol laut dan kapal tradisional dapat saling membantu sehingga seluruh wilayah Indonesia dapat terhubung.
Jawaban: E
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Program tol laut memerlukan kerja sama dengan usaha pelayaran rakyat. Bentuk kerja sama tersebut yaitu"