Komplikasi medis pada susunan saraf yang diakibatkan dari penyalahgunaan narkoba adalah
Komplikasi medis pada susunan saraf yang diakibatkan dari penyalahgunaan narkoba adalah ….
A. hepatitis
B. gangguan daya ingat
C. gangguan penglihatan
D. gangguan kecerdasan
E. peradangan otot jantung
Pembahasan:
Berikut penyalahgunaan narkoba memiliki pengaruh terhadap kerja sistem saraf.
- Gangguan saraf sensorik. Gangguan ini menyebabkan rasa kebas dan penglihatan buram hingga bisa menyebabkan kebutaan.
- Gangguan saraf otonom. Gangguan ini menyebabkan gerakan yang tidak dikehendaki melalui gerak motorik.
- Gangguan saraf motorik. Gerakan ini tanpa koordinasi dengan sistem motoriknya.
- Gangguan saraf vegetatif. Hal ini terkait bahasa yang keluar di luar kesadaran.
Jawaban: C
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Komplikasi medis pada susunan saraf yang diakibatkan dari penyalahgunaan narkoba adalah"