Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Air bersih yang dimanfaatkan masyarakat umumnya air yang berada di lapisan kedap air (impermeable)

Air bersih yang dimanfaatkan masyarakat umumnya air yang berada di lapisan kedap air (impermeable). Berdasarkan sumbernya air tersebut bersumber pada ....

   A. air laut

   B. air hujan

   C. air sungai

   D. sumur artesis

   E. sumur freatis

Pembahasan:

Masyarakat biasa memanfaatkan air tanah untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Air tanah dibedakan menjadi air tanah permukaan (freatik) dan air tanah dalam (artesis).

Air tanah yang dimanfaatkan dengan pembuatan sumur bor adalah air tanah dalam. Air tanah dalam berada pada lapisan kedap air. pemanfaatan air tanah dalam dilakukan dengan membuat sumur bor atau sumur artesis. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Air bersih yang dimanfaatkan masyarakat umumnya air yang berada di lapisan kedap air (impermeable)"