Ernest Renan berpendapat bahwa hasrat kebangsaan itu timbul karena adanya keinginan untuk hidup
Ernest Renan berpendapat bahwa hasrat kebangsaan itu timbul karena adanya keinginan untuk hidup bersama dengan suatu perasaan setia kawan yang agung. Hal ini tampak pada ….
A. perang kemerdekaan Amerika melawan Inggris
B. Revolusi Prancis tahun 1789
C. Revolusi Industri di Inggris tahun 1750-1850
D. perang antara Belanda dan Spanyol
E. perang kemerdekaan Yunani melawan Turki
Pembahasan:
Ernest Renan, seorang filsuf Prancis akhir abad ke-19. Ernest Renan mencoba untuk mendefinisikan sebuah bangsa dalam esainya ”Apa bangsa.” Renan berupaya mendefinisikan absahnya sebuah bangsa dengan merefleksikan pemberontakan yang dipimpin oleh pemimpin nasionalis selama revolusi tahun 1848.
Ia mendesak orang untuk datang bersama-sama, dan melihat pengalaman tentang ikatan umum yang tidak melumpuhkan kemajuan dan kesatuan karena perbedaan ras, bahasa, agama dan geografi. Argumen sentral Ernest Renan tentang bangsa.
Bangsa menurut Renan adalah kumpulan dari orang yang memiliki masa lalu yang sama dan berasal dari ikatan yang kuat, dengan kesepakatan untuk tetap bersama serta diatur oleh kesepakatan bersama di masa depan.
Jawaban: B
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Ernest Renan berpendapat bahwa hasrat kebangsaan itu timbul karena adanya keinginan untuk hidup"