Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Masalah sosial muncul dari kegagalan institusi sosial, kelompok, dan bagian lain dari masyarakat untuk

Masalah sosial muncul dari kegagalan institusi sosial, kelompok, dan bagian lain dari masyarakat untuk menjalankan fungsinya sebagaimana mestinya. Pernyataan tersebut merupakan pandangan penganut teori ....

   A. konflik

   B. objektif

   C. subjektif

   D. fungsionalisme

   E. interaksionisme simbolis

Pembahasan:

Masalah sosial muncul dari kegagalan institusi sosial, kelompok, dan bagian lain dari masyarakat untuk menjalankan fungsinya sebagaimana mestinya. Pernyataan tersebut merupakan pandangan penganut teori fungsionalisme.

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Masalah sosial muncul dari kegagalan institusi sosial, kelompok, dan bagian lain dari masyarakat untuk"