Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Tiap tahun ribuan meteoroid memasuki bumi. Akan tetapi, meteoroid tersebut tidak mampu mencapai

Tiap tahun ribuan meteoroid memasuki bumi. Akan tetapi, meteoroid tersebut tidak mampu mencapai permukaan bumi. Bagaimana fenomena ini dapat terjadi?

Jawab:

Meteoroid merupakan pecahan benda-benda langit yang berukuran kecil serta melayang-layang bebas di luar angkasa dan bergerak sangat cepat.

Bumi memiliki gaya gravitasi yang mampu menarik meteoroid masuk ke atmosfer bumi. Akan tetapi, benda-benda tersebut akan mengalami gesekan ketika memasuki atmosfer bumi.

Gesekan yang terjadi mengakibatkan benda tersebut terbakar. Makin cepat kecepatan meteoroid masuk ke atmosfer, makin cepat pula meteoroid habis di atmosfer. 

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Tiap tahun ribuan meteoroid memasuki bumi. Akan tetapi, meteoroid tersebut tidak mampu mencapai"