Perhatikan tabel produksi berikut! Berdasarkan data tersebut, keuntungan komparatif terjadi apabila
Perhatikan tabel produksi berikut!
Berdasarkan data tersebut, keuntungan komparatif terjadi apabila ….
A. Seruni memproduksi wol dan kain katun agar Denario mengimpor dari Seruni
B. Denario mendapat keuntungan bila memproduksi wol
C. Denario spesialis memproduksi wol dan Seruni spesialis memproduksi kain katun
D. Denario spesialis memproduksi kain katun dan Seruni spesialis memproduksi wol
E. Denario memproduksi wol dan kain katun agar Seruni mengimpor dari Denario
Pembahasan:
Keuntungan komparatif akan tercapai jika suatu negara mampu memproduksi barang dan jasa lebih banyak dengan biaya lebih murah dari negara lain. Perbandingan nilai tukar wol : kain katun
Denario = 1 : 2
Seruni = 1 : 0,8 = 5 : 4
Berdasarkan perbandingan tersebut akan lebih menguntungkan jika Denario memproduksi kain katun dan Seruni memproduksi wol.
Jawaban: D
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Perhatikan tabel produksi berikut! Berdasarkan data tersebut, keuntungan komparatif terjadi apabila"