Perhatikan neraca perbandingan tahun 2018 dan 2019 milik PT Angkasa Cerah berikut
Perhatikan neraca perbandingan tahun 2018 dan 2019 milik PT Angkasa Cerah berikut!
Kesimpulan yang paling tepat dari neraca perbandingan milik PT Angkasa Cerah adalah....
A. jumlah modal pada tahun 2019 mengalami kenaikan sebesar Rp100.000,00 dibandingkan tahun 2018, sementara kewajiban mengalami kenaikan sebesar Rp200.000,00
B. jumlah kewajiban pada tahun 2019 mengalami penurunan sebesar Rp200.000,00 dibandingkan tahun 2018, sementara modal mengalami kenaikan sebesar Rp320.000,00
C. nilai aktiva pada tahun 2019 mengalami kenaikan sebesar Rp120.000,00 dibandingkan tahun 2018 disebabkan seluruh akun harta mengalami kenaikan
D. nilai kewajiban dan modal pada tahun 2019 mengalami penurunan sebesar Rp120.000,00 dibandingkan tahun. 2018, sedangkan akun harta mengalami kenaikan Rp120.000,00
E. jumlah aktiva tetap pada tahun 2019 mengalami kenaikan sebesar Rp200.000,00 dibandingkan tahun 2018, sementara aktiva lancar mengalami penurunan sebesar Rp1.220.000,00
Pembahasan:
Jumlah Aset Tetap
Tahun 2018 Rp1.700.000,00
Tahun 2019 Rp1.500.000,00
Tahun 2019 mengalami penurunan Rp200.000,00.
Jawaban: B
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Perhatikan neraca perbandingan tahun 2018 dan 2019 milik PT Angkasa Cerah berikut"