Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Bertuliskan huruf Pallawa dan berbahasa Sanskerta

Perhatikan keterangan-keterangan berikut!

1) Bertuliskan huruf Pallawa dan berbahasa Sanskerta

2) Informasi yang didapat dari prasasti adalah sebagian rakyat Kalingga diperkirakan pandai menulis huruf Pallawa dan terampil berbahasa Sanskerta, serta telah mengenal ilmu perbintangan.

Berdasarkan keterangan-keterangan tersebut, sumber sejarah Kerajaan Kalingga yang dimaksud adalah ….

   A. Prasasti Telaga Batu

   B. Prasasti Canggal

   C. Prasasti Nalanda

   D. Prasasti Tuk Mas

   E. Prasasti Kedukan Bukit

Pembahasan:

Prasasti Tuk Mas adalah sebuah prasasti dengan bahasa Sanskerta. Prasasti ini ditemukan di Kecamatan Grabak, Kabupaten Magelang. Lebih tepatnya prasasti ini terletak di sebelah barat Gunung Merapi.

Dengan ditemukannya prasasti ini, setidaknya menunjukkan bahwa Kerajaan Kalingga mempunyai wilayah kekuasaan yang cukup luas dan kekuatan militer yang cukup tangguh. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Bertuliskan huruf Pallawa dan berbahasa Sanskerta"