Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Sangat memperhatikan pembangunan tempat ibadah.

Perhatikan keterangan-keterangan berikut!

1) Sangat memperhatikan pembangunan tempat ibadah.

2) Menerima baik kedatangan agama baru (Islam).

3) Masyarakatnya selalu menerima baik kedatangan golongan pedagang Islam.

4) Memiliki rasa penghormatan yang tinggi terhadap sultan.

5) Masyarakatnya banyak yang masih terpengaruh budaya Hindu-Buddha.

Bentuk kehidupan sosial pada masyarakat Kesultanan Aceh ditunjukkan pada nomor….

   A. 1), 2), 3), dan 4) 

   B. 2), 3), 4), dan 5)

   C. 3), 4), 5), dan 1)

   D. 4), 5), 1), dan 2)

   E. 1), 2), 3), dan 5)

Pembahasan:

Secara umum bentuk kehidupan sosial pada masyarakat Kesultanan Aceh sangat menjunjung tinggi ajaran Islam. Selain itu, dalam hukum adat Makuta Alam, pedagang-pedagang asing diterima secara hormat.

Poin yang paling tidak mungkin adalah poin 5), yaitu keadaan masyarakat yang masih terpengaruh budaya Hindu-Buddha. 

Jawaban: A

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Perhatikan keterangan-keterangan berikut! 1) Sangat memperhatikan pembangunan tempat ibadah."