Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perhatikan gambar tokoh-tokoh dalam Kongres Pemuda berikut! Kongres Pemuda II berhasil menetapkan ikrar

Perhatikan gambar tokoh-tokoh dalam Kongres Pemuda berikut!

Kongres Pemuda II berhasil menetapkan ikrar atau Sumpah Pemuda yang kemudian. menjadi landasan perjuangan untuk mencapai Indonesia merdeka. Dengan tiga butir Sumpah Pemuda, setiap organisasi pemuda kedaerahan secara keseluruhan meleburkan diri ke dalam satu wadah yang telah disepakati bersama yaitu ….

   A. Pertindo

   B. GAPI

   C. PPPKI

   D. Trikoro Dharmo

   E. Indonesia Muda

Pembahasan:

Penyelenggaraan Kongres Pemuda II mengadakan tiga kali rapat. Rapat pertama dilakukan di Gedung Katolik Jonglinge Bond di Waterloopein, rapat kedua tanggal 28 Oktober 1928 pagi di Gedung Oost Java Bioscoop di Koningsplein Noord, dan rapat ketiga (rapat terakhir) pada tanggal 28 Oktober 1928 malam di Gedung Indonesische Clubhuis Kramat 106 di Jakarta. Dalam rapat ini disetujui usul resolusi yang dirancang oleh Muh. Yamin, yaitu Sumpah Pemuda yang berisi satu bangsa, satu nusa, dan satu bahasa Indonesia

Kongres Pemuda II berhasil menetapkan ikrar atau Sumpah Pemuda yang kemudian menjadi landasan perjuangan untuk men- capai Indonesia merdeka. Dengan tiga butir Sumpah Pemuda, setiap organisasi pemuda kedaerahan secara keseluruhan meleburkan diri ke dalam satu wadah yang telah disepakati bersama yaitu Indonesia Muda. 

Jawaban: E

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Perhatikan gambar tokoh-tokoh dalam Kongres Pemuda berikut! Kongres Pemuda II berhasil menetapkan ikrar"