Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Perhatikan gambar di samping! Pencernaan kimiawi yang terjadi pada organ M adalah

Perhatikan gambar di samping! Pencernaan kimiawi yang terjadi pada organ M adalah ….

   A. protein dipecah menjadi proteosa dan pepton oleh enzim pepsin

   B. penggumpalan kasein dalam susu oleh enzim renin

   C. pepton diubah menjadi asam amino oleh enzim peptidase

   D. amilum diubah menjadi gula oleh enzim amilase

   E. enzim pepsinogen diaktifkan menjadi enzim pepsin

Pembahasan:

Organ M yang ditunjukkan oleh gambar organ pencernaan makanan tersebut adalah usus halus. Di dalam usus halus terjadi pencernaan kimiawi oleh beberapa enzim antara lain sebagai berikut. 

1. Amilase berperan mengubah zat tepung menjadi gula. 

2. Lipase berfungsi mengubah lemak menjadi asam lemak. 

3. Tripsinogen diaktifkan terlebih dahulu oleh enzim enterokinase yang berasal dari sekresi pankreas. Tripsinogen aktif menjadi tripsin dan tripsin segera mengubah protein menjadi peptida dan asam amino. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Perhatikan gambar di samping! Pencernaan kimiawi yang terjadi pada organ M adalah"