Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Interaksi yang dilakukan dua kelompok masyarakat yang berbeda kebudayaan dan kebiasaan, tetapi

Interaksi yang dilakukan dua kelompok masyarakat yang berbeda kebudayaan dan kebiasaan, tetapi karena sudah dalam waktu lama berinteraksi kedua masyarakat tersebut dapat menyesuaikan diri, dan lama-kelamaan dua kebudayaan yang mereka bawa membaur menjadi satu hingga tercipta kebudayaan yang baru. Bentuk interaksi semacam ini disebut ….

   A. asosiatif

   B. akomodasi

   C. asimilasi

   D. akulturasi

   E. dekulturasi

Pembahasan:

Bentuk interaksi semacam ini disebut asimilasi.

Asimilasi adalah interaksi sosial dalam jangka waktu lama antara dua masyarakat yang mempunyai kebudayaan berbeda. 

Jawaban: C

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Interaksi yang dilakukan dua kelompok masyarakat yang berbeda kebudayaan dan kebiasaan, tetapi"