Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Erosi merupakan salah satu tenaga eksogen pembentuk muka bumi. Salah satu tanda yang dapat diamati

Erosi merupakan salah satu tenaga eksogen pembentuk muka bumi. Salah satu tanda yang dapat diamati sebagai bukti terjadi erosi alur di suatu wilayah adalah ....

   A. air yang mengalir di permukaan sangat keruh karena banyak mengandung partikel tanah

   B. warna tanah di sekitar daerah itu menjadi pucat

   C. terbentuk alur parit yang berbentuk huruf U dan V

   D. terbentuk alur-alur yang sangat jelas searah dengan kemiringan lahan

   E. terdapat bercak-bercak di permukaan tanah

Pembahasan:

Erosi alur diawali dengan pembentukan genangan kecil setempat-setempat di suatu lereng. Apabila air dalam genangan itu mengalir, terbentuklah alur-alur bekas aliran air tersebut.

Fenomena inilah yang menunjukkan telah terjadi erosi alur di suatu daerah. Alur-alur itu mudah dihilangkan dengan pengolahan tanah biasa. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Erosi merupakan salah satu tenaga eksogen pembentuk muka bumi. Salah satu tanda yang dapat diamati"