Corak kehidupan bangsa Barat telah memengaruhi lingkungan kehidupan tradisional masyarakat
Corak kehidupan bangsa Barat telah memengaruhi lingkungan kehidupan tradisional masyarakat Indonesia adalah pengaruh kolonialisme dan imperialisme dalam bidang ….
A. sosial
B. pendidikan
C. budaya
D. ekonomi
E. pemerintahan
Pembahasan:
Pengaruh kolonialisme dan imperialisme dalam bidang budaya adalah corak kehidupan bangsa Barat telah memengaruhi lingkungan kehidupan tradisional masyarakat Indonesia.
Cara bergaul, gaya hidup, cara berpakaian, serta pendidikan bangsa Barat mulai dikenal di kalangan raja dan bangsawan. Selain memengaruhi beberapa aspek tersebut, kehidupan bangsa Barat juga menyebabkan kekhawatiran para penguasa karena dapat berdampak merusak nilai-nilai tradisional.
Jawaban: C
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Corak kehidupan bangsa Barat telah memengaruhi lingkungan kehidupan tradisional masyarakat"