Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Ciri-ciri BUMN sebagai berikut. 1) Pegawainya berstatus pegawai kementerian. 2) Fasilitas negara

Ciri-ciri BUMN sebagai berikut.

1) Pegawainya berstatus pegawai kementerian.

2) Fasilitas negara tidak diperoleh.

3) Dalam hal kekurangan modal dapat menarik investor dari luar perusahaan.

4) Kerugian atau keuntungan melekat pada APBN.

5) Modal berasal dari kekayaan negara yang disisihkan.

Ciri-ciri persero ditunjukkan pada nomor ….

   A. 1), 2), dan 3)

   B. 1), 3), dan 4)

   C. 2), 3), dan 4)

   D. 2), 4), dan 5)

   E. 3), 4), dan 5)

Pembahasan:

Persero adalah BUMN yang modal/sahamnya paling sedikit 51% dimiliki oleh pemerintah yang tujuannya mengejar keuntungan.

Ciri-ciri persero adalah pegawainya berstatus pegawai negeri, fasilitas negara tidak diperoleh, sebagian atau seluruh modalnya adalah milik negara dari kekayaan negara yang disisihkan, dan kerugian atau keuntungannya melekat pada APBN. 

Jadi ciri-ciri persero ditunjukkan pada nomor 2), 4), dan 5).

Jawaban: C

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Ciri-ciri BUMN sebagai berikut. 1) Pegawainya berstatus pegawai kementerian. 2) Fasilitas negara"