Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Banyak anak muda menyukai barang-barang bermerek seperti jam tangan, tas, dan pakaian dari luar

Banyak anak muda menyukai barang-barang bermerek seperti jam tangan, tas, dan pakaian dari luar negeri. Mereka rela mengeluarkan banyak uang untuk membeli barang-barang bermerek tersebut. Mereka tidak menyadari kualitas produk dalam negeri sebenarnya tidak kalah bagus dari produk luar negeri. Fenomena tersebut menunjukkan dampak negatif gejala sosial akibat globalisasi, yaitu ….

   A. menurunkan moral masyarakat

   B. meningkatkan rasa nasionalisme

   C. meningkatkan konsumerisme warga

   D. meningkatkan kualitas produk

   E. memajukan kehidupan masyarakat

Pembahasan:

Beberapa masyarakat menganggap bahwa membeli barang yang berharga mahal merupakan sebuah prestise tersendiri, mereka berlomba-lomba membeli barang bermerek untuk meningkatkan prestise. Sikap konsumtif masyarakat yang meningkat termasuk dalam pilihan C.

Jawaban: C

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga


Posting Komentar untuk "Banyak anak muda menyukai barang-barang bermerek seperti jam tangan, tas, dan pakaian dari luar"