Tuliskan empat fokus studi sosiologi dalam mempelajari masyarakat
Tuliskan empat fokus studi sosiologi dalam mempelajari masyarakat.
Jawab:
Dalam mempelajari masyarakat sebagai objek kajian, sosiologi memfokuskan studinya pada:
(a) hubungan timbal balik antara manusia satu dan manusia lainnya;
(b) hubungan antara individu dan kelompok;
(c) hubungan antara kelompok yang satu dan kelompok lainnya; dan
(d) proses yang timbul dari hubungan-hubungan tersebut dalam masyarakat.
++++++++++++++++++++++++++
Semoga Bermanfaat dan Berkah
Jangan Lupa Belajar Terus
Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga
Posting Komentar untuk "Tuliskan empat fokus studi sosiologi dalam mempelajari masyarakat"