Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pembentukan negara Indonesia didasarkan pada semangat kebangsaan. Pernyataan berikut yang paling

Pembentukan negara Indonesia didasarkan pada semangat kebangsaan. Pernyataan berikut yang paling tepat berkaitan dengan pemahaman mengenai semangat kebangsaan adalah ….

   A. semangat kebangsaan merupakan perasaan senasib sebagai bangsa yang pernah dijajah

   B. semangat kebangsaan adalah perasaan bersatunya berbagai kebudayaan yang beragam

   C. semangat kebangsaan merupakan tekad bangsa melawan berbagai ancaman, baik dari dalam maupun dari luar

   D. semangat kebangsaan adalah suatu tekad masyarakat untuk masa depan bersama di bawah satu negara yang sama walaupun memiliki banyak perbedaan

   E. semangat kebangsaan adalah kemampuan setiap bangsa dalam menghadapi berbagai ancaman dengan modal semangat persatuan dan kesatuan

Pembahasan:

Indonesia merupakan negara yang penuh dengan keberagaman. Keberagaman ini pula yang sempat menjadi penghalang dalam pembentukan negara Indonesia.

Bangsa Indonesia kemudian menyadari bahwa hanya dengan semangat kebangsaan negara Indonesia dapat terbentuk, maka segala bentuk perbedaan tidak menghalangi untuk bersatu di bawah naungan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Kini, semangat kebangsaan inilah yang harus kita terapkan untuk mempertahankan persatuan dan kesatuan bangsa. 

Jawaban: D

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Pembentukan negara Indonesia didasarkan pada semangat kebangsaan. Pernyataan berikut yang paling"