Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Fakta abstrak yang berupa keyakinan atau kepercayaan yang dimiliki oleh masyarakat tertentu disebut

Fakta abstrak yang berupa keyakinan atau kepercayaan yang dimiliki oleh masyarakat tertentu disebut ….

   A. fakta sosial

   B. fakta mental

   C. fakta kuat

   D. fakta benda

   E. fakta lemah

Pembahasan:

A. Fakta sosial adalah fakta yang berkembang dalam kehidupan masyarakat yang meliputi lembaga sosial, kelas sosial, pranata sosial, dan konflik sosial. 

B. Fakta mental adalah fakta abstrak yang berupa keyakinan atau kepercayaan yang dimiliki oleh masyarakat tertentu. 

C. Fakta benda adalah fakta yang berupa benda konkret, misalnya tugu, prasasti, atau patung. 

D. Fakta kuat (hard fact) adalah fakta yang telah menjadi bukti sejarah. 

E. Fakta lemah (soft fact) adalah fakta yang masih perlu diselidiki dan diuji kebenarannya. 

Jawaban: B

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga

Posting Komentar untuk "Fakta abstrak yang berupa keyakinan atau kepercayaan yang dimiliki oleh masyarakat tertentu disebut"