Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Pada pertengahan abad ke-20, para ilmuwan tidak yakin bahwa DNA atau protein sebagai materi genetik

Pada pertengahan abad ke-20, para ilmuwan tidak yakin bahwa DNA atau protein sebagai materi genetik sel. Peneliti melakukan penelitian sebagai berikut.


Berdasarkan gambar tersebut, simpulan yang paling tepat adalah

   A. DNA menyerap pewarna sulfur.

   B. DNA merupakan materi genetik sel.

   C. Protein merupakan materi genetik sel.

   D. Virus dapat digunakan menyimpan protein.

   E. Virus memasukkan protein ke dalam sel inang

Pembahasan:

Percobaan tersebut membuktikan bahwa DNA merupakan materi genetik sel. Hal tersebut dikarenakan selubung protein virus tidak terbawa masuk ke dalam sel bakteri yang diinfeksi. DNA/RNA virus akan bergabung dengan materi genetik sel inangnya.

Jawaban: B

 ++++++++++++++++++++++++++

Semoga Bermanfaat dan Berkah

Jangan Lupa Belajar Terus

Ingat Cita-Cita, Orang Tua, dan Keluarga


Posting Komentar untuk "Pada pertengahan abad ke-20, para ilmuwan tidak yakin bahwa DNA atau protein sebagai materi genetik"